Prakiraan Cuaca Hari ini Kamis 11 Maret 2021, BMKG: Waspada Peringatan Dini di 13 Kota dan Provinsi

- 11 Maret 2021, 07:16 WIB
Prakiraan Cuaca, Instagram @infobmkg
Prakiraan Cuaca, Instagram @infobmkg // Aliefia Rizky/

MANTRA SUKABUMI - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) berikan peringatan dini untuk kota dan provinsi di Indonesia.

Selain itu, cuaca hari ini yang disampaikan BMKG berpotensi hujan dan sebagian salah satu kota atau provinsi berpotensi kebakaran lahan maupun lahan.

Masyarakat diharapkan tetap waspada terkait cuaca ekstrem dan peringatan dini seperti yang disampaikan BMKG.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Panggil Anies Baswedan, KPK: Amankan Bukti Dugaan Korupsi Pengadaan Tanah BUMD DKI Jakarta

Dikutip mantrasukabumi.com dari BMKG, Kamis, 11 Maret 2021, simak berikut sejumlah kota dan provinsi yang mengalami cuaca ekstrem dan peringatan dini.

1. Bali

Perlu diwaspadai potensi hujan yang disertai kilat/petir dan angin kencang berdurasi singkat di wilayah Tabanan, Badung, Denpasar, Gianyar, Bangli, Klungkung dan Karangasem.

2. Banten

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah