Inilah Momen Dimana Prabowo Subianto Berhutang Budi pada Almarhum Gus Dur

- 22 Maret 2021, 13:35 WIB
Menhan Prabowo Subianto
Menhan Prabowo Subianto /Instagram.com/@prabowo

MANTRA SUKABUMI - Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto menceritakan sebuah momen dimana dirinya berhutang Budi kepada almarhum Abdurrahman Wahid (Gus Dur).

Prabowo Subianto menceritakan bahwasanya dirinya ditolong pada saat tugas di Yordania pada saat itu, namun kemudian orang tuanya sakit di Indonesia.

Prabowo Subianto tidak bisa berbuat apa-apa, setelah itu almarhum Gus Dur terpilih sebagai Presiden Republik Indonesia.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Ditampar Tim Indonesia Pakai Hasil Tes Swab Negatif, Akun BWF Jadi Bulan-bulanan Netizen 

Kemudian Gus Dur pergi ke Yordania mengunjungi Prabowo Subianto, pada saat itu Prabowo menceritakan ingin pulang ke Indonesia karena orang tuanya saat itu sedang sakit.

Pada saat itu Prabowo Subianto adalah anak tertua, kemudian Almarhum Gus Dur menyetujui kepulauan Prabowo dan memfasilitasi semuanya.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Prabowo Subianto melalui unggahan video dari akun Instagram @indonesiaadilmakmur pada Senin 22 Maret 2021.

"Aku di Yordan gak boleh pulang, kenapa saya berhutang Budi sama Gus Dur, begitu Gus Dur jadi presiden, beliau berkunjung ke Yordan, saya dipanggil," ucap Prabowo, seperti dikutip mantrasukabumi.com dalam unggahan video dari akun Instagram @indonesiaadilmakmur pada Senin 22 Maret 2021.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x