Pandemi Covid-19 Belum Usai, PPKM DKI Jakarta Diperpanjang Lagi

- 24 Maret 2021, 13:00 WIB
Pandemi Covid-19 Belum Usai, PPKM DKI Jakarta Diperpanjang Lagi./*
Pandemi Covid-19 Belum Usai, PPKM DKI Jakarta Diperpanjang Lagi./* /PMJ News

MANTRA SUKABUMI - Pandemi Covid-19 masih belum usai, padahal vaksinasi sudah diberikan dan berjalan dengan lancar.

Untuk menjaga agar orang yang sudah divaksin terhindar dari paparan Covid-19 lagi, PPKM DKI Jakarta kembali diperpanjang.

Untuk diketahui, pemerintah DKI Jakarta berlakukan PPKM mulai hari ini Rabu, 24 Maret hingga 5 April 2021.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Permintaan Habib Rizieq Dikabulkan, Fahri Hamzah: Kita Punya Harapan di Tangan Hakim Mulya sebagai Wakil Tuhan

Dikutip mantrasukabumi.com dari postingan instagram @dkijakarta, perpanjangan PPKM DKI Jakarta dimaksudkan agar pandemi Covid-19 segera usai.

"Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro telah menunjukkan hasil yang signifikan terhadap penurunan jumlah kasus aktif di Jakarta," tulis @dkijakarta.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Pemprov DKI Jakarta (@dkijakarta)

 

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah