Endus Praktik Otoritarian, Rachland Nashidik: Jokowi Jangan Panaskan Nasi Basi untuk Rakyat Indonesia

- 9 April 2021, 09:22 WIB
Politisi Partai Demokrat, Rachland Nashidik.
Politisi Partai Demokrat, Rachland Nashidik. /Dok. Partai Demokrat

MANTRA SUKABUMI - Rachland Nashidik mengendus adanya praktik otoritarian pada pemerintahan Jokowi.

Menurut Rachland Nashidik, di zaman Demokrasi ini, pemerintahan otoritarian itu bagaikan nasi basi.

Hal tersebut disampaikan langsung oleh Rachland Nashidik pada Jokowi melalui akun twitter pribadinya.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Tuntaskan Krisis Air Bersih di NTT

Baca Juga: Trailer Ikatan Cinta 9 April 2021: Papa Surya Syok Saat Tahu Elsa Pembunuh Roy, Mama Sarah Panik

"Di zaman demokrasi, pemerintahan otoritarian itu nasi basi," cuit Rachland Nashidik seperti dikutip mantrasukabumi.com pada Jumat, 9 April 2021.

"Pak Jokowi jangan memanaskan nasi basi untuk rakyat Indonesia," tulisnya.

Sebelumnya, Rachland Nashidik juga mengomentari proses pengadilan Syahganda.

Rachland Nashidik mengatakan bahwa kehakiman harus membuktikan bahwa mereka merdeka.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah