Tanggapi Soal Kisruh Berdemokrasi, Cak Nun: Indonesia Tak Mau Pakai Demokrasi Steril, Harus Ada Money Politik

- 10 April 2021, 06:06 WIB
Tanggapi Soal Kisruh Berdemokrasi, Cak Nun: Indonesia Tak Mau Pakai Demokrasi Steril, Harus Ada Money Politik
Tanggapi Soal Kisruh Berdemokrasi, Cak Nun: Indonesia Tak Mau Pakai Demokrasi Steril, Harus Ada Money Politik /YouTube @anak soleh calon ustad

MANTRA SUKABUMI - Budayawan Indonesia Emha Ainun Najib menanggapi terkait kisruh berdemokrasi di Indonesia akhir-akhir ini yang sering di perbincangkan.

Dalam hal tersebut, Cak Nun menyampaikan bahwa Indonesia sudah tak mau pakai demokrasi steril, harus ada money politik atau haru ber uang.

Kendati demikian, cak nun menyampaikan cara Berdemokrasi di barat dan yang ada di Indonesia pada saat ini.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Trailer Ikatan Cinta 10 April 2021: Gawat, Ricky Teror Andin dan Al

"Kalau dunia Barat berdemokrasi misalnya ketika menyelenggarakan Pemilu secara relatif steril atau imbas-imbis terhadap dimensi keuangan, Indonesia punya kedaulatan sendiri dan tidak mau membebek Negara-Negara Barat," tulis cak nun, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari laman web Caknun.com pada Sabtu 10 April 2021.

Maka dari itu, cak nun menyampaikan bahwa negara Indonesia tidak mau pakai demokrasi steril harus ada money politik.

Dan setiap penduduk yang mencalonkan diri dari tingkat terbawah hingga puncak harus jelas modal keuangannya mencukupi atau tidak.

 Baca Juga: Bikin Haru Netizen, Presiden Jokowi Rela Kedinginan dan Berikan Jaketnya untuk Korban Banjir NTT

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh

Sumber: CakNun.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x