Info Peringatan Dini BMKG Minggu 11 April 2021, Terdapat 10 Wilayah Alami Hujan dan Angin Kencang

- 11 April 2021, 06:57 WIB
Hujan Lebat Diprediksi akan Mengguyur Indonesia Hingga Seminggu ke Depan
Hujan Lebat Diprediksi akan Mengguyur Indonesia Hingga Seminggu ke Depan /Popi Siti Sopiah/Istimewa/

Waspadai Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai kilat atau petir dan angin kencang di wilayah Lombok Utara, Lombok Timur, Lombok Barat, Lombok Tengah, Sumbawa dan Bima serta Waspadai tinggi gelombang yang mencapai 2 m atau lebih di Selat Lombok bag. selatan, Selat Alas bag. selatan, Samudera Hindia Selatan NTB dan Selat Sape bag. selatan.

7. Kalimantan Barat

Waspada potensi hujan yang disertai petir, kilat dan angin kencang berdurasi singkat. Wilayah yang berpotensi terjadi hujan intensitas sedang hingga lebat yaitu di sebagian wilayah Kab./Kota : Sanggau, Landak, Pontianak, Kubu Raya, Singkawang, Mempawah, Bengkayang, Kayong Utara, Kapuas Hulu, Ketapang.

8. Lampung

Waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat, petir dan angin kencang pada siang dan sore hari di wilayah Lampung Utara, Lampung Tengah, Tulang Bawang, Tulang Bawang Barat, Metro, Lampung Timur, Lampung Selatan, dan Pesawaran.

9. Bengkulu

Waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai kilat, petir dan angin kencang pada siang dan sore hari di wilayah Lampung Utara, Lampung Tengah, Tulang Bawang, Tulang Bawang Barat, Metro, Lampung Timur, Lampung Selatan, dan Pesawaran.

10. Kalimantan Selatan

Waspada potensi hujan disertai kilat, petir dan angin kencang berdurasi singkat pada siang-sore hari di wilayah Kabupaten Banjar, Tanah Laut, Kotabaru, Tapin, Hulu Sungai Tengah, Hulu Sungai Selatan dan sekitarnya, serta pada sore-malam hari di wilayah Kabupaten Hulu Sungai Utara, Balangan, dan sekitarnya.

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah