Ferdinand Hutahaean Sebut Jokowi, SBY dan Prabowo jika UU Diamandemen: Wah Seru Juga Ya

- 8 Juni 2021, 15:10 WIB
Ferdinand Hutahean
Ferdinand Hutahean /Instagram/@ferdinand_hutahaean

MANTRA SUKABUMI - Mantan politisi Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean menyebut tiga tokoh nasional jika Undang-undang diamandemen.

Ketiga tokoh tersebut ialah Presiden Joko Widodo (Jokowi), Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), hingga Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.

Menurut Ferdinand, jika Undang-undang dilakukan amandemen dan jabatan presiden menjadi tiga periode, kemungkinan tiga tokoh tersebut bertemu dalam pemilihan presiden (pilpres).

Baca Juga: Biodata Maria Vania Lengkap 2021, Berikut Agama, Umur, Instagram, Hobi hingga Fakta Menarik

Baca Juga: Link Live Streaming RCTI Ikatan Cinta 8 Juni 2021: Andin Beri Elsa Tamparan hingga Nino Tak Berkutik

"Kebayang ngga sih kalau UUD diamandemen jabatan Presiden dibatasi 3 Periode. Lantas Pilpres 2024 ada JKW, SBY dan Prabowo utk Capres.

Wahhhhh seru juga ya..!!!," tulis Ferdinand seperti dikutip mantrasukabumi.com dari cuitan akun Twitter miliknya pada Selasa, 8 Juni 2021.

Ferdinand Hutahaean Sebut Jokowi, SBY dan Prabowo Jika UU Diamandemen: Wah Seru Juga Ya
Ferdinand Hutahaean Sebut Jokowi, SBY dan Prabowo Jika UU Diamandemen: Wah Seru Juga Ya Ferdinand Hutahaean @FerdinandHaean3

Seperti diketahui, Ferdinand menjadi salah satu tokoh yang menyuarakan jabatan presiden menjadi tiga periode.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah