Mantan Ketua MK Sampaikan Kabar Duka Meninggalnya Mantan Meneg BUMN Karena Covid-19, Jimly Asshiddiqie Sedih

- 15 Juli 2021, 10:50 WIB
Jimly Asshiddiqie
Jimly Asshiddiqie /jurnalmedan.com/Dok. ANTARA.

MANTRA SUKABUMI - Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie menyampaikan kabar duka.

Jimly mengabarkan jika mantan Menteri Negara Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Soegiharto meninggal dunia.

Kabar duka itu disampaikan mantan ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Jimly Asshiddiqie melalui akun Twitter pribadinya.

Baca Juga: Mantan Menteri Negara BUMN Soegiharto Meninggal Dunia Karena Covid-19, Jimly Asshiddiqie: Inna Lillahi

Baca Juga: Anak Ulama Kharismatik Gus Mus Minta Gubernur Jatim Khofifah Siapkan RS Darurat: Jawabannya Bikin Hati Sedih

Jimly mengatakan dirinya sangat kehilangan, selain mantan Meneg BUMN, Soegiharto juga pernah menjabat Wakil Ketua Umum Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI).

Menurut Jimly, Soegiharto meninggal dunia setelah menjalani perawatan 9 hari karena Covid-19.

"Innalillahi wainna ilaihi rojiun. Pagi ini pak Soegiharto (mantan Meneg BUMN, Waketum ICMI) tlah mninggal dunia pd hari ke-9 perawatan di RS karena covid19," tulis Jimly.

Ia mendoakan agar almarhum husnul khatimah. Jimly juga menegaskan jika almarhum adalah orang baik.

Halaman:

Editor: Andriana

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x