PPKM Darurat Diperpanjang hingga Akhir Juli 2021, dr Tirta: Padahal Pak Luhut Bilang Jangan Lama-lama

- 16 Juli 2021, 18:58 WIB
Tangkapan layar profil dr Tirta
Tangkapan layar profil dr Tirta /Youtube Tirta PengPengPeng/

 

MANTRA SUKABUMI - Aktivis Covid-19 dr Tirta Mandiri Hudi menyoroti soal perpanjangan PPKM Darurat.

Pasalnya, dr Tirta baru saja mendengan pernyataan Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan yang mengatakan PPKM Darurat jangan lama-lama.

Tak hanya itu, dr Tirta juga merasa tergelitik dengan konsekuensi PPKM Darurat yang harusnya ditanggung oleh pemerintah.

Baca Juga: Sea Group, Shopee dan Garena Sumbangkan 1.000 Tabung Oksigen dan 1 Juta Vaksin untuk Kemenkes

"PPKM LANJUT sampe 31 juli 2021, tapi jujur saya agak "tergelitik" membaca slide kedua," tulis dr. Tirta seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun instagramnya pada Jumat, 16 Juli 2021.

"Negara tidak mungkin sendiri dalam menyediakan bansos, perlu gotong royong. Ya jujur aje selama 16 bulan juga ane dah gotong royong bantu sektar ane pake aset-aset toko," ungkapnya.

"Tapi ga akan cukup lah. Kan warga itu tanggung jawab negara," tambahnya.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah