Pemerintah Resmi Luncurkan Logo HUT RI ke 76, Berikut 4 Makna Filosofisnya

- 7 Agustus 2021, 07:05 WIB
Logo HUT RI ke-76 resmi diluncurkan dalam rangka peringati Hari Kemerdekaan Indonesia, ada empat makna filosofi yang terkandung di dalamnya
Logo HUT RI ke-76 resmi diluncurkan dalam rangka peringati Hari Kemerdekaan Indonesia, ada empat makna filosofi yang terkandung di dalamnya /dok Setneg/

Baca Juga: Sambut HUT RI Ke 76, Nostalgia dengan Karya WR Soepratman Lagu Indonesia Raya Berikut Liriknya

4. Persatuan dan Harapan

Bentuk lingkaran merupakan bentuk sempurna yang mencerminkan harapan akan keberhasilan dari semua hal yang ingin dicapai. Bentuk ini juga dapat diasosiasikan persatuan seluruh Indonesia.

Tema HUT RI ke 76 tahun ini diharapkan Indonesia terbebas dari pandemi Covid-19, masyarakat tetap semangat dan tangguh menghadapi cobaan ini.

Logo HUT RI ke-76 bisa diunduh melalui situs setneg.go.id secara gratis dan banyak pilihannya.***

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Setneg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah