Geram pada Warga yang Tetap Buang Sampah Sembarangan, Dedi Mulyadi: Butuh Kamera Kesadaran Jiwa

- 30 September 2021, 14:43 WIB
Geram pada Warga yang Tetap Buang Sampah Sembarangan, Dedi Mulyadi: Butuh Kamera Kesadaran Jiwa./*
Geram pada Warga yang Tetap Buang Sampah Sembarangan, Dedi Mulyadi: Butuh Kamera Kesadaran Jiwa./* /Tangkap layar Youtube Dedi Mulyadi

 

MANTRA SUKABUMI - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Dedi Mulyadi dikenal sosoknya yang peduli terhadap sesama termasuk lingkungan.

Kini, Dedi Mulyadi pun tampak sedikit garam lantaran kesadaran warga yang membuang sampah masih minim akibatnya mencemari terhadap lingkungan.

Meskipun lokasi pembuangan sampah tersebut telah dipasang kamera pengawas atau CCTV, namun tetap saja dihiraukan hingga mencemari lingkungan.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Melihat hal itu, Dedi Mulyadi pun mengatakan bahwa butuh kamera kesadaran jiwa untuk menjaga lingkungan kita.

Hal itu diungkapkan Dedi Mulyadi di akun instagram pribadinya pada Kamis, 30 September 2021.

"Apa tindakan yang harus dilakukan saat sampah menggunung dan kamera CCTV tak dihiraukan??. Ternyata dibutuhkan kamera kesadaran jiwa untuk menjaga lingkungan kita," tulis Dedi Mulyadi seperti dikutip dari mantrasukabumi.com dari unggahan akun instagramnya @edimulyadi71 pada Kamis, 30 September 2021.

Unggahan Dedi Mulyadi./*
Unggahan Dedi Mulyadi./* Tangkapan Layar Instagram.com/ @dedimulyadi71

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah