Sejarah Singkat Sumpah Pemuda, Peringati Hari Sumpah Pemuda 2021

- 25 Oktober 2021, 10:25 WIB
Intip sejarah singkat diperingatinya Hari Sumpah Pemuda sebagai hari bersejarah di tanggal 28 Oktober 2021 di Indonesia
Intip sejarah singkat diperingatinya Hari Sumpah Pemuda sebagai hari bersejarah di tanggal 28 Oktober 2021 di Indonesia /museumsumpahpemuda.kemdikbud.go.id.

MANTRA SUKABUMI - Rakyat Indonesia mulai memiliki kesadaran untuk bersatu melawan penjajah, hal tersebut terjadi pada tahun 1928.

Kemudian di berbagai wilayah, pemuda Indonesia mulai membentuk perkumpulan dan menentang penjajah.

Rasa kebangsaan Indonesia dan persatuan Indonesia mulai menjadi cermin dari rasa bangga, rasa memiliki cita-cita tinggi untuk Indonesia merdeka.

Baca Juga: Duel Sengit 2021, Tokopedia vs Shopee: Mana Jawara Marketplace Sesungguhnya?

Maka terbentuk Ikrar yang digagas oleh Persatuan Pelajar-Pelajar Indonesia atau PPPI, dan dihadiri oleh organisasi pemuda lainnya.

Ikrar tersebut kemudian melahirkan sebuah sumpah yang dibawa pemuda-pemudi Indonesia.

Sehingga sumpah pemuda berarti janji para pemuda yang diucapkan saat kongres pemuda II di Jakarta, 28 Oktober 1928.

Maka Sejarah Sumpah Pemuda adalah sebuah Gagasan penyelenggaraan Kongres Pemuda Kedua berasal dari Perhimpunan Pelajar Pelajar Indonesia (PPPI).

PPPI adalah sebuah organisasi pemuda yang beranggota pelajar dari seluruh indonesia.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah