Doa Sholat Tahajud Beserta Doa Iftitah Khusus dari Gus Baha, Lengkap Tata Cara dan Artinya

- 10 Februari 2022, 03:00 WIB
Doa Sholat Tahajud Beserta Doa Iftitah Khusus dari Gus Baha, Lengkap Tata Cara dan Artinya
Doa Sholat Tahajud Beserta Doa Iftitah Khusus dari Gus Baha, Lengkap Tata Cara dan Artinya /Pexels.com/RODNAE Produstions

MANTRA SUKABUMI - Dalam suatu kajiannya, Gus Baha membahas tentang doa sholat tahajud dan Doa Iftitah khususnya.

Gus Baha atau Kyai yang bernama lengkap KH Ahmad Bahauddin Nursalim mengajarkan doa sholat tahajud dan Doa Iftitah yang biasa ia baca.

Sebagaimana diketahui, sholat malam atau tahajud merupakan sholat dianjurkan untuk rutin dilaksanakan pada sepertiga malam atau setelah sholat isya.

Baca Juga: Jangan Terlalu Pagi, ini Waktu Terbaik Melaksanakan Sholat Dhuha Kata Buya Yahya

Sebagaimana disampaikan Gus Baha bahwa Rasulullah SAW mengajarkan 2 Doa Iftitah dan doa sholat tahajud.

Yang mana Doa Iftitah sholat malam atau tahajud tersebut berbeda dengan yang dipakai pada saat sholat lainnya.

Gus mengungkapkan bahwa setiap kali beliau selesai melaksanakan sholat malam atau tahajud selalu membaca doa ini.

Sebab menurut Gus Baha orang yang sehari berdoa "Allahummarham Ummata Muhammad…” sebanyak 3 kali, maka akan ditulis termasuk Wali Abdal.

Hal tersebut sebagaimana dilihat mantrasukabumi.com dari video yang di kanal Youtube Agus Mujib pada Kamis, 10 Februari 2022.

Halaman:

Editor: Sofar Syaoqi H


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x