Profil Masinton Pasaribu, Politisi PDIP yang Usul Luhut Binsar Panjaitan Agar Mundur Sebagai Menteri

- 11 April 2022, 21:20 WIB
Profil Masinton Pasaribu, Politisi PDIP yang Usul Luhut Binsar Panjaitan Agar Mundur Sebagai Menteri
Profil Masinton Pasaribu, Politisi PDIP yang Usul Luhut Binsar Panjaitan Agar Mundur Sebagai Menteri /ABDU FAISAL/ANTARA/

Pada masa ia menjadi pelajar, ia aktif dalam organisasi yang menentang Orde Baru.

Serta ikut dalam unjuk rasa 1998 yang kemudian berujung pada kejatuhan Suharto.

Kemudian setelah lulus kuliah Masinton Pasaribu pernah ikut serta dalam gerakan buruh.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Ustadz Yusuf Mansur yang Trending Topik di Twitter Usai Marah-marah di Sosmed

Masinton Pasaribu bergabung dengan PDI-P bersama dengan 50 penggiat lain pada 2004 lalu.

Dan ia menjadi salah satu pendiri dan menjabat sebagai ketua REPDEM atau Relawan Perjuangan Demokrasi.

REPDEM merupakan yang menjadi salah satu sayap PDI-P.***

Halaman:

Editor: Nahrudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah