Rumah Rengasdengklok, Ini 9 Tempat Wisata Paling Bersejarah di Masa Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945

- 5 Agustus 2022, 11:50 WIB
Rumah Rengasdengklok merupakan salah satu dari 9 tempat wisata paling bersejarah di masa Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945.
Rumah Rengasdengklok merupakan salah satu dari 9 tempat wisata paling bersejarah di masa Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945. /*/disparbud.jabarprov.go.id

Di tempat inilah naskah proklamasi kemerdekaan RI dibacakan untuk pertama kalinya oleh Soekarno. 

Dulunya, tempat ini adalah rumah Soekarno tetapi dihancurkan atas permintaan Soekarno pada 1960.

Baca Juga: 20 Inspirasi Ucapan Tema Dirgahayu Republik Indonesia, Cocok untuk Caption Medsos saat Perayaan HUT RI ke 77

6. Gedung Joeang '45

Gedung yang dibangun pada 1920an awalnya adalah hotel yang dikelola oleh keluarga LC Schomper, orang berkebangsaan Belanda yang sudah lama tinggal di Batavia. 

Kemudian pada 1942 gedung ini diambil alih oleh pemuda Indonesia kantor yang dikelola Ganseikanbu Sendenbu (Jawatan Propaganda Jepang). 

Di kantor kabupaten kemudian diadakan program pendidikan politik untuk mendidik pemuda-pemuda Indonesia dan dibiayai oleh pemerintah Jepang.

7. Lawang Sewu (Semarang)

Nama Lawang Sewu tentunya sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia. Gedung bersejarah ini terletak di Semarang, Jawa Tengah. 

Pada masa itu, yaitu sekitar tahun 1904 gedung ini dibangun dan selesai pada tahun 1907.

Halaman:

Editor: Riska Haryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah