Soal Tes Wawancara PPK PPS Pemilu 2024 dan Kunci Jawaban tentang Integritas dan Profesionalitas

- 11 Desember 2022, 21:21 WIB
Kunci jawaban soal tes wawancara rekrutmen PPK dan PPS pada Pemilihan Umum atau Pemilu 2022 tentang integritas dan profesionalitas.
Kunci jawaban soal tes wawancara rekrutmen PPK dan PPS pada Pemilihan Umum atau Pemilu 2022 tentang integritas dan profesionalitas. / */Pexels/Andrea Piacquadio/

7. Jika anda diharuskan bekerja di dalam tim, posisi apa yang akan Anda pilih

Contoh kunci jawaban: Ya, saya lebih suka menjadi seorang konseptor atau perencana ataupun juga seorang pemimpin.

Dengan begitu, saya bisa merencanakan langkah-langkah yang harus diambil, membuat daftar seperti data, sumber kegiatan, mengidentifikasi hambatan dan membuat ukuran kesuksesan suatu kegiatan.

8. Bisakah anda bekerja di bawahn tekanan

Contoh kunci jawaban: Ya, selama ini bisa mengatasi tekanan pekerjaan saya.

Selain itu, saya pikir tekanan bisa memberikan hasil yang positif bagi saya karena saya bisa mengeluarkan potensi, inisiatif dan keterampilan saya untuk menyelesaikan pekerjaan tersebut jadi di balik tantangan tekanan pasti ada inovasi-inovasi yang akan kita keluarkan suatu saat nanti

9. Bagaimana sikap Anda terhadap kritik yang ditujukan pada anda

Contoh kunci jawaban: Ya, dalam pemahaman saya, manusia pada umumnya tidak suka dikritik secara sembarangan.

Secara pribadi, saya menerima kritik yang ditujukan kepada saya.

Jika kritik itu baik dan membangun, saya akan dengan senang hati melaksanakannya demi memperbaiki skill kemampuan diri saya sendiri.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah