Pidato Sambutan Tahun Baru Imlek 2023 Singkat dan Jelas, Bisa untuk Sambutan Pembukaan Acara Imlek

- 14 Januari 2023, 14:50 WIB
Ilustrasi./Pidato Sambutan Tahun Baru Imlek 2023 Singkat dan Jelas, Bisa untuk Sambutan Pembukaan Acara Imlek
Ilustrasi./Pidato Sambutan Tahun Baru Imlek 2023 Singkat dan Jelas, Bisa untuk Sambutan Pembukaan Acara Imlek /Pixabay/henket1998

Bapak-bapak, ibu-ibu dan teman-teman yang saya hormati,

Itulah, saudara-saudara, yang dapat saya sampaikan pada hari yang bersejarah dan membahagiakan ini. Sekali lagi, Selamat Tahun Baru Imlek 2022 kepada Umat Konghucu dan etnis Tionghoa di seluruh tanah air.

Marilah kita semua, seluruh rakyat Indonesia, tetap rukun dan bersatu dalam mengatasi berbagai tantangan yang kompleks dan terus membangun untuk meningkatkan kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia.

Baca Juga: Teks Pidato Acara HUT KORPRI 2022 Singkat dan Penuh Semangat, Cocok untuk Semua Instansi

Sebagai kata penutup, semoga persahabatan Tiongkok dan Indonesia kekal abadi, semoga para hadirin dan keluarganya selalu sehat dan makmur pada Tahun Baru Imlek 2022 ini.

Sekian, terima kasih.

Demikian contoh tek pidato sambutan Tahun Baru Imlek 2023 yang singkat dan jelas dan bisa digunakan oleh pejabat, pimpinan atau panitia acara Imlek 2023.***

Halaman:

Editor: Andi syahidan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah