Sering Buat Tak Percaya Diri, Inilah Penyebab dan Cara Mengatasi Bau Mulut

- 15 Agustus 2020, 08:09 WIB
Ilustrasi bau mulut
Ilustrasi bau mulut //Pixabay

Baca Juga: Bisa Tingkatkan Konsentrasi, Ternyata Ini 4 Manfaat Warna yang Tak Disadari

Penyebab utamanya biasanya adalah virus flu yang menyebabkan infeksi. Selain infeksi virus flu, penyebab lainnya antara lain bakteri jamur, infeksi gigi, atau aktivitas merokok yang rutin.

Sinusitis juga bisa menular melalui kontak langsung maupun tidak langsung. Biasanya, anak-anak mudah tertular dengan cara ini.

2. Xerostomia

Xerostomia atau mulut kering adalah suatu kondisi gangguan kesehatan yang kadang terjadi karena hal–hal kecil yang terlupakan.

Salah satu penyebab mulut kering adalah kurangnya kandungan air liur di dalam mulut. Jika Anda sedang sakit, biasanya lebih mungkin menderita xerostomia dibanding saat sehat. Penyebab lainnya adalah dehidrasi, konsumsi obat, atau saat sedang pilek.

Baca Juga: 19 Harga HP Terbaru 1 Jutaan, Oppo, Xiaomi, Vivo, dan Realme Lengkap dengan Spesifikasinya

Saat pilek, seseorang dipaksa untuk bernafas melalui mulut, sehingga air liur mengering dan terjadi xerostomia.

Keringnya mulut karena ketiadaan air liur jelas membuat mulut mengeluarkan bau tidak sedap. Air liur di dalam mulut berperan untuk membunuh bakteri berlebih sehingga tidak sampai mengeluarkan bau tidak sedap.

Nah, jika mulut kering dan tidak mengandung air liur, maka perkembangan bakteri di mulut jadi tidak terkendali dan menyebabkan bau mulut tidak sedap.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x