BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 5 Cair Hari ini, Ayo Cek Apapun Nomor Rekeningmu

- 7 Oktober 2020, 07:55 WIB
Ilustrasi BLT Rp1 juta
Ilustrasi BLT Rp1 juta /Budi Purwito

MANTRA SUKABUMI – Menteri Ketenagakerjaan menyampaikan secara langsung Kabar gembira bagi calon penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 600 ribu tahap 5.

Ida Fauziah disamping menyampaikan kabar untuk pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 5 ini, Kemnaker Ida juga mengunjungi peserta BLT BPJS Ketenagakerjaan tahap 4 yang sudah cair.

Menteri Ida Fauziah memastikan akan mencairkan dana BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 600 ribu tahap 5 hari ini.

Baca Juga: Jadwal Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp600 Ribu Gelombang 2, Cair Bulan Ini

Baca Juga: Mengejutkan, Mendagri Tito Karnavian Larang Masyarakat Minum Air Dingin, Ternyata Ini Alasannya

Hal itu disampaikan langsung oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah bahwa pihaknya akan mencairkan dana tersebut setelah pihaknya menerima data penerima sejak 30 September 2020 lalu.

BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp 600 ribu tahap 5 ini akan disalurkan kepada 600.000 pekerja yang merupakan sisa dari gelombang 1 yang belum tersalurkan.

Sebelumnya Kementerian Ketenagakerjaan telah melakukan pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan dalam empat tahap.

Tahap 1 sebanyak 2,5 juta, kemudian tahap 2 sebanyak 3 juta penerima. Setelah itu tahap 3 sebanyak 3,5 juta dan terakhir tahap 4 sebanyak 2,8 juta penerima.

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah