Diminta Presiden Jokowi Mendukung UU Cipta Kerja, Ini Jawaban Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan

- 13 Oktober 2020, 14:17 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. /

MANTRA SUKABUMI - Presiden Jokowi mengadakan rapat secara virtual dengan seluruh Gubernur di Indonesia.

Rapat yang dilaksanakan pada Jumat, 9 Oktober 2020 tersebut menyikapi gelombang penolakan UU Cipta Kerja.

Seperti diketahui, pada Kamis 8 Oktober 2020 demo penolakan UU Cipta Kerja berujung ricuh dan terjadi perusakan fasilitas umum.

Baca Juga: Doa dan Tata Cara Shalat Tolak Bala pada Rebo Wekasan Lengkap dengan Niat dan Bacaannya

Baca Juga: Ini Dia Top Go-To Merchant Baru ShopeePay yang Bermanfaat untuk Kamu!

Namun, dalam rapat tersebut ternyata Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hanya diam dan tidak menyampaikan apapun.

Padahal sebelumnya Anies berjanji kepada massa yang melakukan demo untuk menyampaikan aspirasi mereka.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengaku tidak diberi kesempatan untuk bicara dalam rapat tersebut.

Anies menyebut, tim presiden telah mengatur siapa saja pihak yang boleh memberikan keterangan dalam rapat tersebut.

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah