Harap Siaga Bencana Tsunami, Gelombang Tinggi Dampak Siklon Tropis Nangka

- 13 Oktober 2020, 15:44 WIB
Ilustrasi datangnya tsunami besar setinggi 20 meter
Ilustrasi datangnya tsunami besar setinggi 20 meter /kartika mahayadnya/istimewa

MANTRA SUKABUMI – Isu ancaman tsunami 20 Meter di Selat Sunda sudah ramai dibincangkan,hingga penduduk di beberapa daerah sudah bersiap untuk mengungsi.

Kali ini, BMKG (Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika) mengeluarkan peringatan dini dampak siklon tropis nangka yang akan terjadi pada Selasa, 13 Oktober 2020 sampai Rabu, 14 Oktober 2020.

Dari keterangan hasil pantauan terhadap siklon tropis nangka 988 hPa yang tampak di laut China Selatan sebelah barat Filipina.

Baca Juga: Rizky Billar Dilarikan ke Rumah Sakit, Ini Respon Mengejutkan Lesti Kejora

Baca Juga: 6 Bahaya Konsumsi Daun Kelor, Bisa Akibatkan Diare Hingga Perlambat Detak Jantung

Selain itu, pusat tekanan rendah 1006 hPa juga terpantau di Samudera Hindia barat Sumatera dan 1007 hPa di Samudera Pasifik timur Filipina.

Berikut dampak terhadap cuaca di Indonesia:

1. Hujan dengan intensitas sedang hingga lebat di wilayah Aceh, Sumatera Utara, Riau, Kalimantan Barat, dan Kalimantan Utara.

2. Gelombang Laut dengan ketinggian 1.25 sampai 2.5 m di wilayah perairan Kep. Natuna dan Selat Karimata.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah