Politisi PDIP Minta Jokowi Siapkan Resuffle Menteri Terkait Isu Kudeta, Prabowo Bisa Tergeser

- 10 November 2020, 10:10 WIB
Politisi PDIP Minta Jokowi Siapkan Resuffle Menteri Terkait Isu Kudeta, Prabowo Bisa Tergeser
Politisi PDIP Minta Jokowi Siapkan Resuffle Menteri Terkait Isu Kudeta, Prabowo Bisa Tergeser /Instagram.com/@jokowi /.*/Instagram.com/@jokowi

MANTRA SUKABUMI - Diawal periode masa pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) jilid II banyak sederetan periatiwa yang terjadi.

Aksi demonstrasi yang terjadi berkali-kali membuat pemerintahan Presiden Jokowi diterpa berbagai isu, termasuk isu kudeta.

Aksi yang dilangsungkan berbagai elemen masyarakat mulai dari RUU KPK, RUU KUHP, hingga penolakan RUU Cipta Kerja yang belum lama ini disahkan pemerintah.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: Presiden Jokowi Akan Berikan Gelar Pahlawan Nasional kepada 6 Tokoh Ini pada Perayaan Hari Pahlawan

Sehingga, dengan banyaknya isu dan peristiwa yang terjadi selama pemerintahan Jokowi berjalan satu tahun pada periode kedua ini banyak tokoh menyoroti.

Salah satunya politisi PDIP, Darmadi Durianto yang memberikan sinyal hati-hati terhadap pemerintahan Jokowi.

Ia menilai bahwa Presiden Jokowi harus dengan segera untuk mengevaluasi menteri-menteri yang ada di dalam Kabinet Indonesia Maju.

Hal ini bertujuan untuk menyeleksi kinerja para menteri, Darmadi Durianto menyarankan supaya presiden segera melakukan re-suffle terhadap menteri yang tidak loyal.

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Ringtimes BALI (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah