Megawati Sebut Jakarta Amburadul, Berikut Sederet Penghargaan yang Pernah Diraih DKI Jakarta

- 12 November 2020, 18:51 WIB
Tangkapan layar Ketua Umum DPP PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri saat memberikan sambutan pada acara peresmian 13 kantor PDIP baru, patung Bung Karno, dan sekolah partai secara virtual, di Jakarta, Rabu 28 Oktober 2020.
Tangkapan layar Ketua Umum DPP PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri saat memberikan sambutan pada acara peresmian 13 kantor PDIP baru, patung Bung Karno, dan sekolah partai secara virtual, di Jakarta, Rabu 28 Oktober 2020. /ANTARA/Syaiful Hakim/

- Provinsi dengan Cakupan Jaminan Kesehatan Bagi Warga di Atas 95 persen (Ditingkatkan dari 78 persen menjadi 98 persen dalam waktu 6 bulan) yang diselenggarakan oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Kesehatan yang diberikan langsung oleh Presiden RI Joko Widodo.

5. Penghargaan pada Bidang Ketenagakerjaan

Pada bidang ketenagakerjaan Pemprov DKI meraih 4 penghargaan diantaranya:

- Penghargaan Indeks Prestasi Pembangunan Ketenagakerjaan (INTEGRA) untuk Kategori Indikator Utama Kesempatan Kerja Terbaik,

- Kategori Indikator Utama Produktivitas Kerja Terbaik,

- Kategori Indikator Utama Jaminan Sosial Tenaga Kerja Terbaik,

- dan Kategori Provinsi dengan Urusan Ketenagakerjaan Sedang.

6. Dalam aspek keterbukaan informasi publik

Pemprov juga memberikan pelayanan informasi publik terbaik hingga menyabet :

- Penghargaan Kualifikasi Badan Pemerintah Provinsi Paling Informatif dari Komisi Informasi Pusat,

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah