Hasil Akhir Klasemen Grup A B dan Taktik Pelatih Timnas Indonesia U-23 SEA Games 2021 Jelang Lawan Thailand

16 Mei 2022, 22:42 WIB
Hasil Akhir Klasemen Grup A B dan Taktik Pelatih Timnas Indonesia U-23 SEA Games 2021 Jelang Lawan Thailand /Instagram @timnas.indonesia/

MANTRA SUKABUMI - Usai sudah pertandingan babak penyisihan SEA Games 2021, berikut taktik Shin Tae-yong pelatih Timnas Indonesia U-23 jelang lawan Thailand lengkap klasemen Grup A dan Grup B.

Dilaga terakhir babak penyisihan SEA Games 2021, Timnas Indonesia U-23 gagal menjadi juara Grup A dalam laga SEA Games 2021.

Meski begitu, Timnas Indonesia U-23 pada ajang SEA Games 2021 dapat memastikan diri melaju ke babak semifinal melawan Thailand.

Baca Juga: Klasemen Akhir Grup A dan B SEA Games 2021 Sepakbola, Timnas Indonesia U-23 vs Thailand U-23 Lagi?

Dengan mengalahkan Laos, Timnas Thailand U-23 dalam laga SEA Games 2021 resmi mendapatkan gelar juara Grup B SEA Games 2021.

Sehingga Timnas Thailand U-23 resmi menjadi lawan Indonesia pada semifinal SEA Games 2021 nanti.

Sementara dibabak penyisihan Grup A SEA Games 2021 Timnas Indonesia U-23 hanya bisa menyandang gelar runner up setelah tersusul 1 point oleh Thailand.

Berikut klasemen grup A pada Sea Games 2021:

1. Vietnam 10 (Poin)

2. Indonesia 9 (Poin)

3. Myanmar 6 Poin)

4. Filipina 4 (Poin)

5. Timor Leste 0 (Poin)

Adapun untuk klasemen akhir Grup B SEA Games 2022 yaitu:

1. Thailand 9 poin

2. Malaysia 8 poin

3. Singapura 5 poin

4. Kamboja 5 poin

5. Laos 1 poin

Baca Juga: Detik-detik Penangkapan Pelaku Pembunuhan di Sukabumi, Ditangkap Polisi Saat Kabur ke Arah Gunung

Di sisi lain Timnas Indonsia U-23 bukan tanpa taktik ataupun strategi untuk melawan Thailand pada laga semifinal SEA Games 2021.

Terdapat taktik dan strategi yang diterapkan oleh pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong seperti pertandingan yang sudah-sudah.

Jelang melawan Thailand pada semifinal SEA Games 2021, Shin Tae-yong sudah memikirkan taktik yang akan dipakai nanti.

Shin Tae Yong memang kerap kali membuat taktik khusus untuk pemain Timnas Indonesia U-23 yang sulit diprediksi selama SEA Games 2022 ini.

Oleh karena itu, untuk prediksi line up pemain Timnas Indonesia U23 vs Thailand ini hanya sebatas ramalan dan bukan fix 100% benar.

Namun, dalam prediksi line up pemain Timnas Indonesia U23 vs Thailand ini, kami berkaca pada pertandingan-pertandingan sebelumnya.

Berdasarkan regulasi SEA Games 2022, tim yang berhasil keluar sebagai juara grup akan berhadapan dengan runner-up.

Itu artinya jadwal semifinal sepakbola SEA Games 2022 Timnas Indonesia U23 akan melawan Thailand dan Malaysia melawan Vietnam.

Sedikit informasi, pada pertandingan penyisihan Grup A Indonesia berhasil mengalahkan Myanmar dengan skor 3-1.

Baca Juga: Hasil Akhir Klasemen Grup A dan B Lengkap Jadwal Semifinal SEA Games 2021 Terbaru, Indonesia Lawan Thailand

Sementara Vietnam dibabak penyisihan Grup A SEA Games 2022 berhasil mengalahkan Timor Leste dengan skor 2-0.

Kemudian dibabak penyisihan Grup B SEA Games 2022 Malaysia hanya bisa menahan imbang Kamboja 2-2.

Dan yang terakhir, Thailand dibabak penyisihan Grup B berhasil mengalahkan Laos dengan skor tipis 1-0.

Dengan hasil tersebut keempat tim atau negara baik Indonesia, Vietnam, Malaysia dan Thailand berhasil lolos ke semifinal SEA Games 2022.

Terlepas dari semua itu, adapun berikut ini prediksi line up pemain Timnas Indonesia U23 vs Thailand

Prediksi Line Up Timnas Indonesia U-23 (4-3-3):

Ernando Ari (GK)

Asnawi Mangkualam

Fachruddin Aryanto

Rizky Ridho

Firza Andika

Syahrian Abimanyu

Ricky Kambuaya

Marc Klok

Witan Sulaeman

Egy Maulana Vikri

Irfan Jauhari

Baca Juga: LIVE SCORE Thailand vs Laos Sepak Bola SEA Games 2021 Malam Ini 16 Mei 2022, Cek Skor Sementara dan Akhir

Prediksi Line Up Pemain Thailand (4-3-3)

Kawin Thammasatchanan (GK)

Jonathan Khemdee

Anusak Jaipeth

Teeraphat Laohabutr

Nakin Wisetchat

Benjamin Davis

Irrfan Dolo

Worachit Kanitsribamphen

Narakon Numchansakul

Kornwit Tasa

Chakkrit Palaphon

Itulah informasi seputar prediksi line up pemain Timnas Indonesia U23 vs Thailand dalam laga semifinal SEA Games 2022.***

Editor: Andriansyah

Tags

Terkini

Terpopuler