Simak dan Pahami! Berikut Kumpulan Soal Pretest PPG 2022, Terlengkap, Terkini dan Terpercaya

- 16 Februari 2022, 06:00 WIB
Kumpulan contoh soal seleksi akademik PPG 2022 lengkap dengan kunci jawaban soal pretest yang diprediksi akan muncul
Kumpulan contoh soal seleksi akademik PPG 2022 lengkap dengan kunci jawaban soal pretest yang diprediksi akan muncul /pixabay/edurs34

7. Peggunaan tanda baca yamg benar dibawah ini adalah ............

A. Kita sekarang memerlukan meja kursi dan lemari ?
B. Kita sekarang memerlukan meja. kursi. dan lemari.
C. Kita, sekarang memerlukan meja, kursi, dan lemari !
D. Kita sekarang memerlukan meja, kursi dan lemari.

Jawaban: D

8. Pagiku hilang sudah melayang Hari mudaku sudah pergi
Sekarang petang datang membayang ( ... )
Larik bermajas yang tepat untuk melengkapi puisi diatas yaitu ...

A. Batang usiaku sudah tinggi
B. Aku telah menjelang ajal
C. Aku lalai di hari pagi
D. Akhh, untuk apa ku sesalkan

Jawaban: A

9. Kegiatan mementaskan lakon atau cerita biasanya guru dan siswa mempersiapka naskah dan skenario,perilaku dan perlengkapan.kegiatan tersbut mengekpesikan perasaan dan pikiran siswa dalam bentuk bahasa lisan.hal tersebut termasuk hakekat berbicara jenis.....

A. Bercerita
B. Cerita berantai
C. Bermain peran
D. Dramatisasi

Jawaban: D

Baca Juga: 4 Jenis Tes Setelah Lulus Seleksi Administrasi PPG Dalam Jabatan Tahun 2022, Tes Akademik Salah Satunya

Halaman:

Editor: Neng Siti Kulsum Ayunengsih


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah