40 Contoh Soal Pretest PPG 2022 Beserta Kunci Jawaban Kompetensi Pedagogik

- 19 Februari 2022, 16:50 WIB
40 Contoh Soal Pretest PPG 2022 Beserta Kunci Jawaban Kompetensi Pedagogik
40 Contoh Soal Pretest PPG 2022 Beserta Kunci Jawaban Kompetensi Pedagogik /Utaratimes.com/Freepik/ppg.kemendikbud

A. proses pengajaran remedial pada dasarnya adalah proses belajar mengajar biasa
B. tujuan pengajaran remedial adalah sama dengan test diagnostik
C. strategi yang dipilihhanya berbentuk test ulang
D. sasaran terpenting pengajaran remidial adalah peningkatan kecerdasan siswa

Jawaban: D

18. Merenungkan kembali tindakan perbaikan dan dampaknya serta mencari jalan keluar untuk tindak lanjut PTK merupakan…

A. Analisis
B. Refleksi
C. Observasi
D. Diskusi

Jawaban: B

Baca Juga: Kumpulan Kompetensi Pedagogik, Berikut Soal Pretest PPG 2022 dan Kunci Jawaban Terlengkap dan Terupdate

19. Penilaian hasil belajar siswa didasarkan pada karya siswa dan tugas siswa, kemampuan dalam proses pembelajaran dan hasil post test disebut ....

A. Konstruktivisme
B. Authentic assesment
C. Efektif
D. kondusif

Jawaban: B

20. Refleksi terhadap pembelajaran mutlak harus dilakukan oleh pendidik untuk meningkatkan mutu pembelajaran dan meningkatkan kinerjanya sendiri dengan memperhatikan beberapa prinsip, di antaranya adalah ….

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah