Kisi-kisi Soal UTS PTS Matematika Kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022, Lengkap Kunci Jawaban

- 23 Agustus 2022, 11:05 WIB
Ilustrasi Lengkap dengan prediksi kunci jawaban terbaru, simak kisi-kisi soal UTS PTS semester 1 kelas 2 SD Mi mata pelajaran Matematika.
Ilustrasi Lengkap dengan prediksi kunci jawaban terbaru, simak kisi-kisi soal UTS PTS semester 1 kelas 2 SD Mi mata pelajaran Matematika. /*/PIXABAY/geralt.

 

MANTRA SUKABUMI - Inilah bocoran kisi-kisi soal UTS PTS Matematika kelas 2 SD MI semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023.

Menjelang UTS PTS semester 1, tentunya adik-adik akan giat belajar guna mempersiapkan ulangan tengah semester.

Di dalam artikel ini terdapat soal berbentuk pilihan ganda lengkap dengan kunci jawaban untuk kelas 2 SD MI semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023.

Baca Juga: Kisi-kisi Soal UTS PTS Bahasa Jawa Kelas 10 SMA MA Semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023 dan Kunci Jawaban

Dilansir mantrasukabumi.com dari buku.kemdikbud.go.id berikut kisi-kisi soal UTS PTS Matematika kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022 lengkap dengan kunci jawaban.

Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c atau d di depan jawaban yang paling benar!

1. Lambang bilangan 269 adalah...

a. dua ratus enam sembilan
b. dua enam sembilan
c. dua ratus enam puluh sembilan

Jawaban: C

2. Empat ratus dua puluh delapan jika ditulis angka menjadi...

a. 428
b. 208
c. 4208

Jawaban: A

Baca Juga: Prediksi Soal UTS PTS Bahasa Jawa Kelas 10 SMA MA Semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023 dan Kunci Jawaban

3. Angka yang bernilai ratusan pada angka 387 yaitu...

a. 3
b. 8
c. 7

Jawaban: A

4. Angka yang bernilai puluhan pada angkat 123 yaitu....

a. 3
b. 2
c. 1

Jawaban: B

5. Pada bilangan 234 maka angka 3 bernilai...

a. ratusan
b. puluhan
c. satuan

Jawaban: B

6. Pada bilangan 341 maka angka 1 bernilai...

a. ratusan
b. puluhan
c. satuan

Jawaban: C

Baca Juga: Prediksi Soal Essay UTS PKN Kelas 10 SMA MA SMK Semester 1 dan Pembahasan Kunci Jawaban PTS Tahun 2022

7. Bilangan 265 ... dari 256

a. lebih kecil
b. sama dengan
c. lebih besar

Jawaban: C

8. bilangan 129...dari 291

a. lebih kecil
b. sama dengan
c. lebih besar

Jawaban: A

9. Urutan bilangan yang benar dari yang terkecil adalah....

a. 132, 231, 123, 213
b. 213, 231, 123, 132
c. 123, 132, 213, 231

Jawaban: C

10. Urutan bilangan yang benar dari yang terbesar adalah...

a. 456, 654, 564
b. 654, 564, 456
c. 564, 456, 654

Jawaban: B

11. 300 + 40 + 5 =....

a. 543
b. 435
c. 345

Jawaban: C

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS IPA Kelas 4 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023

12. 200 + 40 + 8 = ....

a. 284
b. 248
c. 842

Jawaban: B

13. 112 + 125 = ....

a. 235
b. 236
c. 237

Jawaban: C

14. 125 + 327 =

a. 453
b. 451
c. 452

Jawaban: C

15. 225 + ... = 270
Angka yang tepat untuk mengisi titik di bawah adalah....

a. 45
b. 55
c. 35

Jawaban: A

Itulah kisi-kisi soal UTS PTS Matematika kelas 2 SD MI Semester 1 Tahun Ajaran 2022-2023.

Disclaimer:
- Soal Tematik ini dibuat hanya untuk referensi adik-adik sebagai bahan ajar.
- Adapun kunci jawaban dibuat berdasarkan bimbingan guru berkompeten Beni Habibi, S.Pd Lulusan Universitas Swadaya Gunung Djati (UGJ)
- Jawaban tidak menjamin mutlak kebenarannya.***

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah