Soal UTS PTS Essay Tematik Tema 2 Kelas 3 SD MI Terbaru 2022 dan Kunci Jawabannya

- 7 September 2022, 20:10 WIB
Soal UTS PTS Essay Tematik Tema 2 Kelas 3 SD MI Terbaru 2022 dan Kunci Jawabannya
Soal UTS PTS Essay Tematik Tema 2 Kelas 3 SD MI Terbaru 2022 dan Kunci Jawabannya /mantrasukabumi.com/buku.kemdikbud.go.id

“Kamu manusia yang tidak tahu berterima kasih!“ Pohon itu berkata lagi, 

“Kamu datang dan bernaung di bawah daun-daunku. Kamu menikmati teduhnya perlindungan cabang dan daunku. Kamu masih menyebutku tidak berguna sama sekali?”

Sebutkan pesan moral pada dongeng diatas ...

Jawaban

Tuhan menciptakan makhluk hidup dengan tujuan tertentu. Setiap makhluk hidup bermanfaat untuk makhluk hidup lainnya. Tumbuhan bermanfaat untuk manusia

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS Tema 1 Kelas 6 SD MI Semester 1, Lengkap Kunci Jawaban

2. Ayah Beni juga menyukai binatang. Ia memelihara burung beo. Burung beo ayah bisa bicara. Ayah juga orang yang lucu. Ia mengajari burung beo kata-kata lucu. Ayah dan Beni sering tertawa mendengarnya. Kadang-kadang Beni suka menggoda burung beo ayah.   

Tulislah salah satu sifat ayah Beni yang kamu temukan pada teks bacaan!

Jawaban

Ayah juga orang yang lucu

Halaman:

Editor: Ade Saepul Akbar

Sumber: buku.kemendikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah