Kabar Gembira Kemendikbud Segera Salurkan Bantuan Paket Internet Bagi Siswa dan Guru Bulan September

- 31 Agustus 2020, 18:15 WIB
Subsidi kuota internet akan diberikan Kemendikbud mulai September hingga Desember 2020.*
Subsidi kuota internet akan diberikan Kemendikbud mulai September hingga Desember 2020.* /Dok. Kemendikbud

MANTRA SUKABUMI - Kabar gembira bagi para siswa dan pengajar untuk seluruh Indonesia.

Pasalnya pemerintah melalui Kemendikbud dikabarkan akan segera menyalurkan bantuan paket Internet gratis pada awal bulan September.

Hal ini tentu akan memberikan dampak positif bagi para siswa dan pengajar, khususnya bagi wali murid yang sangat kesulitan atau keterbatasan dalam membeli paket Internet ini.

Baca Juga: Bantuan Kuota Untuk Siswa Hingga Dosen Cair September, Segera Daftarkan Nomor HP

Baca Juga: Jangan Pusing Pikirkan Kuota untuk Pembelajaran Daring, Pemerintah Bagikan Kuota Gratis Via Sekolah

Karena masih banyak diantra orang tua siswa yang mengeluhkan soal ini, karena mereka tidak mampu untuk membeli paket.

Namun dengan adanya program ini, mereka akan sangat terbantu, untuk anaknya yang harus mengikuti pelajaran secara online.

Program bantuan paket Internet ini, direncanakan pemerintah hingga Bulan Desember 2020, sebagaimana mantrasukabumi.com kutip dari laman antranews.com.

Baca Juga: Awas Bahaya Mandi Malam, 9 Penyakit ini Dapat Mengintai

Halaman:

Editor: Abdullah Mu'min


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x