Siap-siap, Cek Arah Kiblat di Wilayah Anda saat Matahari Tepat di Atas Ka'bah 27 Mei 2021

- 26 Mei 2021, 10:20 WIB
Ilustrasi Siap-siap, Cek Arah Kiblat di Wilayah Anda saat Matahari Tepat di Atas Ka'bah 27 Mei 2021.
Ilustrasi Siap-siap, Cek Arah Kiblat di Wilayah Anda saat Matahari Tepat di Atas Ka'bah 27 Mei 2021. /*/Haydan AS Soendawy// Pexels.com/ Haydan AS Soendawy

Kejadian matahari di atas Kabah bagi umat muslim merupakan waktu yang tepat untuk mengkoreksi arah kiblat.

Para astronom fenomena fenomena langit yang disebut 'bayangan nol' itu terungkap terjadi dua kali setiap tahun di Masjidil Haram. 

Hal ini karena lokasinya berada di antara garis khatulistiwa dan Tropic of Cancer.

Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) menyampaikan fenomena Matahari di atas Ka'bah itu disebut juga sebagai Istiwa'ul A'zham atau Great Culmination.

Baca Juga: Pidato Jokowi Tak Dianggap KPK, Netizen: Kamuflase, Hanya Omong Kosong agar Publik Anggap Dia Peduli

LAPAN menjelaskan fenomena itu terjadi saat deklinasi Matahari bernilai sama dengan lintang geografis Kabah. 

Jadi, Matahari berada tepat di atas Kabah ketika tengah hari.

"Sehingga setiap bayangan yang terbentuk pada saat tersebut akan mengarah ke Ka'bah," ujar Lapan dalam laman resmi.

Fenomena puncak itu terjadi di Indonesia pada pukul 16:17 WIB / 17: 17 WIB dan 18:17 WIT. Lapan menyarankan untuk melakukan kalibrasi dengan mengakses website jam.bmkg.go.id.

Baca Juga: Mengejutkan, Fahri Hamzah Beberkan Cara Merampok Uang Negara Secara Heroik, Ada Apa?

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: BMKG LAPAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah