Wajib Tahu untuk Youtuber Pemula, 5 Aplikasi Edit Video untuk HP

- 9 November 2020, 20:55 WIB
Ilustrasi Aplikasi Edit Video / Pixabay
Ilustrasi Aplikasi Edit Video / Pixabay /

MANTRA SUKABUMI – Menjadi seorang Youtuber, hal yang harus diperhatikan adalah tentang bagaimana cara menghasilkan sebuah video yang berkualitas dan enak ditonton.

Menghasilkan sebuah video yang berkualitas dan enak ditonton memerlukan skill khusus dalam pengambilan gambar dan juga proses editing video.

Bagi Youtuber pemula biasanya sangat awam terkait urusan editing. Namun jangan khawatir, dalam artikel ini kalian akan dikenalkan beberapa aplikasi edit video untuk digunakan di Smartphone yang dapat membantu anda dalam proses edit video.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Baca Juga: George W Bush Ucapkan Selamat Kepada Biden, Sebut Rakyat Amerika Harus Bersatu demi Masa Depan

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber berikut aplikasi edit video yang dapat dijalankan di smartphone.

1. KineMaster

KineMaster adalah sebuah aplikasi yang bisa digunakan untuk mengedit sebuah video di Smartphone anda. Aplikasi ini menawarkan beberapa fitur untuk mengedit video, salah satunya yaitu memotong video, menyisipkan tulisan, memberi beberapa efek transisi yang unik dan menarik, serta bisa menambahkan efek suara atau lagu.

Tidak hanya itu, KineMaster dapat digunakan juga untuk memperbesar dan memperkecil volume audio di video.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x