Cek Fakta: Radiasi Ponsel Bisa Sebabkan kebutaan

- 22 November 2020, 21:48 WIB
Ilustrasi HP
Ilustrasi HP /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

Bahkan menurutnya, pemakaian kacamata radiasi sebetulnya tak diperlukan saat menggunakan ponsel  

Ferdiriva menjelaskan penggunaan gawai dalam waktu lama menjadi penyebab penglihatan menjadi bermasalah.

"Terlalu lama di depan layar gadget atau komputer membuat mata lelah," kata dia.

Baca Juga: Riuh Warganet Sebut Anies Sindir Pemerintah Pusat Ferdinand: Demokrasi Mati Karena Politik Identitas

Oleh karena itu lah, ia menyarankan pengguna gawai selalu mengatur jarak antara mata dan layar perangkat. Mata juga perlu di-istirahatkan selama 15 menit, setiap dua jam sekali.**

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x