Alhamdulillah, BLT Rp 600 Ribu Telah Tersalurkan Kepada 1,9 Juta Penerima, Banyak Bank Swasta

- 3 September 2020, 08:05 WIB
Alhamdulillah, BLT Rp 600 Ribu Telah Tetsalurkan Kepada 1,9 Juta Penerima, Banyak Bank Swasta
Alhamdulillah, BLT Rp 600 Ribu Telah Tetsalurkan Kepada 1,9 Juta Penerima, Banyak Bank Swasta /


MANTRA SUKABUMI - Pemerintah kini tengah fokus melakukan proses pencairan dana bantuan langsung tunai (BLT) Rp 600 ribu tahap kedua.

Pada tahap pertama pemerintah menyalurkan dana bantuan langsung tunai (BLT) kepada 2,5 juta penerima.

Beberapa pemilik rekening bank swasta, seperti BCA sudah mulai masuk ke rekening penerima. Hal itu karena proses beda bank membutuhkan waktu.

Baca Juga: Maaf, BLT Rp 600 Ribu Tahap 2 Ternyata Masih Dalam Proses, Tunggu Surat Dari BPJS Ketenagakerjaan

Baca Juga: Wow, Ternyata BLT Karyawan Tidak Hanya Empat Bulan, Erik Tohir : Program ini Akan Terus Berlanjut

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengatakan bahwa dana bantuan langsung tunai (BLT) Rp 600 ribu sudah tersalurkan kepada 1,9 juta rekening yang sudah dilakukan sejak kemarin.

Ida menampik tudingan bank swasta tidak menjadi prioritas. menurutnya dari 1,9 juta penerima tersebut banyak pemilik bank swasta.

Ida menegaskan, bank pemerintah adalah bank penyalur. Sehingga menurutnya akan lebih mudah seandainya rekening calon penerima bantuan langsung tunai (BLT) Rp 600 ribu berada dalam kode bank yang sama.

Baca Juga: TUNAI, Bansos Rp500.000 Cair Langsung BLT Untuk PKH dan BPNT Ini Syaratnya

Namun, jika kode banknya berbeda, waktu transfernya juga pasti akan berbeda untuk rekening bank selain bank Himbara. Ini hanya persoalan waktu saja.

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x