Warnai Industri Musik, Agnes Monica Diam-diam Jadi Pengusaha Label Eventuri

- 26 November 2020, 19:50 WIB
Colek Agnes Mo dan Iwan Fals, GP Ansor Siap Bayar Denda 50 Juta
Colek Agnes Mo dan Iwan Fals, GP Ansor Siap Bayar Denda 50 Juta /Instagram/@agnezmo

Baca Juga: Inalillahi, Setelah 3 Minggu Dirawat Mantan PM Sudan Sadiq Al-Mahdi Meninggal Akibat Covid-19

“Waktu di studio, saya harus fokus, jujur pada diri sendiri, merasa happy, that this is what I want,” ujarnya lagi.

Agnes juga menceritakan pengalamannya ketika dirinya telah mencoba berpikir lagu apa yang akan laku atau yang diinginkan pasar dan dapat dinikmati oleh orang.

Namun setiap dirinya memikirkan hal tersebut, konsentrasinya menjadi buyar, bahkan dalam satu kesempatan Agnes mengaku suaranya kacau, karena dirinya menyanyikan lagu yang ditulis mengikuti selera pasar.

Oleh karena itu Agnes bertekad untuk membangun Eventori ini, dengan salah satu ide terbesarnya, yaitu, ketika platform Entertainment semakin terbuka dan tersedia banyak pilihan karya-karya yang lebih jujur dan autentik.

Baca Juga: Siap-siap, Kemdikbud Akan Rekrut 1 Juta Guru PPPK pada 2021 Simak Syarat Masa Bakti dan Batasan Usia

“Karena itu saya membangun Eventori. Salah satu ide besarnya, ketika platform entertainment semakin terbuka dan tersedia pilihan, karya-karya yang lebih jujur dan autentik akan mendapat tempat. Bukan sekadar karya-karya yang mengikuti tren pasar,” ujarnya.**

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah