Imbas Pidato di Forum ASEAN, Rachlan Nasidik Pinta Tanggung Jawab Jokowi

- 25 April 2021, 20:49 WIB
Imbas Pidato di Forum ASEAN, Rachlan Nasidik Pinta Tanggung Jawab Jokowi./*
Imbas Pidato di Forum ASEAN, Rachlan Nasidik Pinta Tanggung Jawab Jokowi./* /Tangkapan layar vidio/twitter/@jokowi

MANTRA SUKABUMI - Politisi senior Partai Demokrat yakni Rachland Nashidik turut mengomentari pernyataan Presiden Jokowi dalam forum ASEAN.

Didalam Forum ASEAN Jokowi menghimbau pada pemerintah Myanmar agar membebaskan tahanan politiknya, karena saat ini di Myanmar sedang terjadi kerusuhan masal akibat kudeta militer.

Pernyataan tersebut direspon oleh Rachlan Nashidik, seharusnya Jokowi pun harus membebaskan tahanan politiknya yaitu Syahganda, Jumhur, Anton dan lainnya.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Rupanya Kejadian Tenggelam KRI Nanggala 402 Ini Sudah Diprediksi oleh Sang Kapten Sejak 75 Minggu Lalu

Selain itu juga Rachlan Nasidik menuntut Jokowi bertanggung jawab terhadap kasus pembunuhan warga sipil di KM 50 beberapa bulan yang lalu.

"Saya menuntut Presiden Jokowi bertanggung jawab membawa pelaku pembunuhan warga sipil di KM 50 ke depan pengadilan dan bebaskan Syahganda, Jumhur dan Anton!" ujar Rachlan Nashidik sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari akun Twitternya @RachlanNasidik pada 25 April 2021.

Sebelumnya Jokowi menyampaikan sejumlah pernyataan dalam ASEAN Leaders Meeting di Sekretariat ASEAN, Jakarta, Sabtu 24 April 2021.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x