Tak Banyak yang Tahu, KH Hasyim Asy'ari Jadikan Tanggal 27 Rajab sebagai Hari Palestina

- 22 Mei 2021, 06:40 WIB
Tak Banyak yang Tahu, KH Hasyim Asy'ari Jadikan Tanggal 27 Rajab sebagai Hari Palestina./
Tak Banyak yang Tahu, KH Hasyim Asy'ari Jadikan Tanggal 27 Rajab sebagai Hari Palestina./ /Tangkapan layar Twitter/@cholilnafis/

MANTRA SUKABUMI - Berbicara tentang Palestina, memang tak bisa dilepaskan dari Indonesia.

Tercatat dalam sejarah, bahwa Palestina menjadi negara pertama yang mengakui dan mendukung kemerdekaan Indonesia.

Dalam sejarah juga tercatat seorang Mufti Palestina Syaikh Muhammad Amin al-Husaini itu sahabat sekaligus murid Kinasih Hadlratusyaikh Hasyim Asy’ari membantu Haji Agus Salim dan KH Wahid Hasyim konsolidasi kemerdekaan Indonesia di Timur Tengah.

Baca Juga: ShopeePay Mantul Sale Ajak Masyarakat Lebih Cuan di Momen Gajian

Baca Juga: Saat Manusia Sakaratul Maut akan Datang 7 Godaan dari Iblis Muncul Berbagai Rupa Aneh Salah Satunya

"Mufti Palestina Syaikh Muhammad Amin al-Husaini itu sahabat sekaligus murid kinasih Hadlratusyaikh Hasyim Asy’ari. Yang bantu Haji Agus Salim dan KH Wahid Hasyim konsolidasi kemerdekaan Indonesia di Timur Tengah," cuit Muhammad Husnil.

Bahkan Hidayat Nur Wahid mengatakan bahwa KH Hasyim Asyari menjadikan tanggal 27 Rajab sebagai Hari Palestina.

"Bahkan Hadhratusysyaikh KH Hasyim Asyari menjadikan tanggal 27 Rajab juga sebagai Yaumu Falesthiin (Hari Palestina)," ujar Hidayat Nur Wahid seperti dikutip mantrasukabumi.com dari akun twitter @hnurwahid pada Sabtu, 22 Mei 2021.

Halaman:

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x