Resep Reuceuh Bonteng Khas Palabuhanratu Sukabumi, Bikin Seuhah Meski #dirumahaja

- 26 Juni 2020, 15:29 WIB
Reuceuh Bonteng Khas Palabuhanratu Sukabumi. Foto:
Reuceuh Bonteng Khas Palabuhanratu Sukabumi. Foto: /Robi Maulana

Pertama, siapkan bonteng alias timun sebagai bahan utama reuceuh bonteng.

"Untuk buat satu porsi, siapkan saja 2 sampai 3 buah timun," ujarnya.

Kedua, siapkan cabe rawit secukupnya, kencur, gula merah, garam, serta cai cue untuk menambahkan cita rasa pada reuceuh.

"Ulek dulu bumbu sampai halus, iris timun, lalu masukan irisan timun yang sudah bersih ke ulekan, biar terasa teksturnya uleknya jangan terlalu halus, untuk rasa pedasnya tergantung selera," terangnya.

Setelah di ulek, reuceuh bonteng pun dapat dihidangkan dan dinikmati.****

Halaman:

Editor: Andriana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x