Tak Banyak yang Tahu, Inilah 7 Manfaat Penggunaan Sleep Mask Ketika Tidur

- 28 Desember 2020, 19:55 WIB
Ilustrasi Sleep Mask
Ilustrasi Sleep Mask /Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Tak banyak yang tahu, inilah tujuh manfaat pengunaan sleep mask ketika tidur. Pasalnya, tak hanya mengurangi rasa kecemasan saat tidur, ternyata penggunaan sleep mask memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh.

Penggunaan sleep mask, dapat membantu Anda untuk mempercepat proses tidur Anda dan akan merasakan kenyamanan saat tidur ketika sudah terbiasa menggunakan sleep mask. 

Sleep mask adalah alat penutup mata yang berfungsi menutup mata secara total, dan memiliki khasiat yang mungkin tak banyak orang ketahui.

 Baca Juga: ShopeePay Bagikan Tips Rayakan Tahun Baru Anti Bosan di Rumah

Baca Juga: Ditinggal Istri ke Amerika, Sandiaga Uno Kedapatan Berduaan dengan Sosok Ini di Bali

Bagi sebagian orang mungkin bisa tidur di mana saja, kapan saja, dengan berbagai macam situasi pun mereka bisa dengan mudah tertidur. Namun, pada sebagian orang mungkin tidak bisa melakukan hal tersebut, terlebih mereka yang memiliki kecemasan ketika menutup mata.

Bagi mereka yang tak terbiasa dengan situasi tersebut, bisa saja menjadi orang yang tak bisa lepas dari sleep mask, karena jika mereka tak menggunakan sleep mask saat tidur, mereka tak akan bisa tidur sampai kapan pun.

Tak hanya itu saja, sleep mask ternyata memiliki manfaat, selain dapat membuat tidur lebih cepat, aman dan nyaman. Ternyata penggunaan sleep mask dapat mengelola depresi dan mencegah penyakit migrain.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Boldsky pada Senin, 28 Desember 2020, adapun manfaat penggunaan sleep mask ketika tidur, diantaranya:

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Bold Sky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah