6 Manfaat Semangka yang Sayang untuk Dilewatkan, Salah Satunya Tingkatkan Kualitas Sperma Pria

- 4 Januari 2021, 14:30 WIB
6 Manfaat Semangka yang Sayang untuk Dilewatkan, Salah Satunya Tingkatkan Kualitas Sperma Pria
6 Manfaat Semangka yang Sayang untuk Dilewatkan, Salah Satunya Tingkatkan Kualitas Sperma Pria /Alex Vassios/.*/unsplash.com/@alexvassios

6. Mengatasi Nyeri Otot

Menurut sebuah studi yang terbit dalam Journal of Agriculture and Food Chemistry pada 2013, bagi atlet, minum jus semangka sebelum latihan yang intens membantu mengurangi nyeri otot.

Ini juga berkaitan dengan kandungan arginina, asam amino, dan sitrulin yang membantu meningkatkan sirkulasi pembuluh darah.

Selain itu, studi yang diterbitkandalam Journal of Applied Phyusiology pada 2015 menyebutkan bahwa sitrulin juga dapat membantu kerja atlet.

Partisipan studi yang menggunakan suplemen sitrulin mengalami peningkatan kinerja dan memiliki energi lebih banyak setelah bersepeda atau berlari. Manfaat semangka ini bisa diperoleh dengan mengonsumsi semangka secara rutin. ***

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah