Dipercaya Manjur Atasi Kanker dan Penyakit Lainnya, Begini Cara Membuat Limun Kunyit yang Berkhasiat

- 10 Januari 2021, 15:27 WIB
Kunyit dan jahe dapat digunakan sebagai pengobatan alami untuk mengatasi batuk kering
Kunyit dan jahe dapat digunakan sebagai pengobatan alami untuk mengatasi batuk kering /Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Mengonsumi minuman limun kunyit, dipercaya dapat mengatasi berbagai macam penyakit seperti mencegah risiko terkenananya penyakit kanker hingga gangguan penyakit lainnya.

Tak hanya itu saja, dengan mengonsumsi limun kunyit dapat menambah kekebalan imun pada tubuh dan juga dapat menurunkan berat badan.

Oleh karena itu, bagi Anda yang tengah menjalankan program diet, dapat menambahkan menu jus limun kunyit pada setiap harinya dalam program diet Anda.

 Baca Juga: Nikmati Mudahnya Belanja Online di Merchant Baru ShopeePay 

Baca Juga: Capt Afwan dan Sriwijaya Air SJ182: Setinggi Apapun Aku Terbang Tak Akan Capai Surga jika Tak Sholat

Penyakit lainnya yang dapat dicegah dengan mengonsumsi limun kunyit seperti mengurangi gejala depresi, mencegah risiko kanker, mengurangi peradangan, mencegah Alzheimer dan dapat menyembuhkan penyakit hati.

Dilansir mantrasukabumi.com dari Boldsky pada Minggu, 10 Januari 2021, adapun cara membuat limun kunyit yang berkhasiat, yaitu:

Berikut cara membuat limun kunyit.

1. Bahan

Halaman:

Editor: Encep Faiz

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x