Manfaat Rutin Minum Air Jahe untuk Kesehatan, Mampu Redakan 8 Penyakit Bahaya ini

- 5 Mei 2021, 06:00 WIB
Manfaat Rutin Minum Air Jahe untuk Kesehatan, Mampu Redakan 8 Penyakit Bahaya ini./*
Manfaat Rutin Minum Air Jahe untuk Kesehatan, Mampu Redakan 8 Penyakit Bahaya ini./* //Pixabay/congerdesign

MANTRA SUKABUMI - Jahe merupakan salah satu jenis rempah asli Indonesia yang kerap dijadikan sebagai bumbu masakan.

Tak hanya itu saja, jahe juga sering dijadikan obat herbal tradisional yang dipercaya mampu merdeka sejumlah penyakit berbahaya berikut ini

Rutin meminum air jahe tentu sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh dan badan akan terasa lebih segar.

Baca Juga: Ada Diskon hingga 90% Plus Voucher, Belanja Termurah di Shopee Murah Lebay

Baca Juga: Resmi Dipersunting Fero Walandouw, Cita Citata Melepas Masa Lajang: Alhamdulillah Sah

Selain itu, jahe juga memiliki segudang manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh dengan cara memanfaatkan air perasan atau rebusannya.

Kandungan antioksidan dan nutrisi lain dalam jahe, efektif dapat membantu mencegah atau mengobati radang sendi, peradangan, dan berbagai jenis infeksi lainnya.

Seperti dikutip mantrasukabumi.com dari laman Medical News Today, berikut delapan manfaat rutin minum air jahe untuk kesehatan tubuh.

1. Meningkatkan pencernaan

Halaman:

Editor: Robi Maulana

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x