Daftar Jenis-jenis Penyakit Ginjal yang Sering Terjadi, Salah Satunya Batu Ginjal

- 2 Juni 2021, 09:35 WIB
8 Gejala Batu Ginjal yang Harus Diperhatikan, Nyeri Atau Terbakar Saat Buang Air Kecil Salah Satunya
8 Gejala Batu Ginjal yang Harus Diperhatikan, Nyeri Atau Terbakar Saat Buang Air Kecil Salah Satunya /Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Perlu diketahui, pada dasarnya penyakit ginjal adalah masalah kesehatan yang mempengaruhi ginjal dalam menjalankan tugasnya.

Meski terbagi ke dalam beberapa jenis, pada akhirnya penyakit ginjal ini akan mengganggu fungsi ginjal.

Apabila kondisi tersebut tidak diatasi dapat semakin parah dari waktu ke waktu, sampai akhirnya ginjal bisa kehilangan kemampuan untuk melakukan fungsinya.

Baca Juga: 5 Gejala Ginjal Bocor yang Perlu Diwaspadai, Sering Buang Air Kecil Salah Satunya

Baca Juga: Unggah Foto Bersama Ayu Ting Ting dan Bilqis, Ivan Gunawan Singgung Soal Kebahagiaan: Syukuri Apa yang Ada

Berikut jenis-jenis penyakit ginjal yang perlu kamu ketahui dan yang sering terjadi, seperti dirangkum mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Rabu, 2 Juni 2021.

- Penyakit ginjal polikistik

Bisa dibilang ini adalah salah satu dari berbagai jenis-jenis penyakit ginjal yang disebabkan oleh kelainan genetik.

Di mana terdapat banyak kista yang tumbuh di ginjal. Kista tersebut dapat mengganggu fungsi ginjal, dan apabila tidak diatasi akan menyebabkan kondisi memburuk hingga terjadinya gagal ginjal, alias hilangnya kemampuan ginjal untuk berfungsi.

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah