Perbedaan Kunyit dan Temulawak, Salah Satunya Bentuk Daun Berbeda

- 15 Juni 2021, 10:50 WIB
Perbedaan Kunyit dan Temulawak, Salah Satunya Bentuk Daun Berbeda./*
Perbedaan Kunyit dan Temulawak, Salah Satunya Bentuk Daun Berbeda./* //* Mantra Sukabumi

sedangkan temulawak biasanya berwarna kuning pudar. Temulawak juga memiliki rasa yang lebih pahit dibandingkan dengan kunyit.

 Baca Juga: 11 Potret Foto Markis Kido Legendaris Bulutangkis Indonesia Lengkap dengan Profilnya

4. Bunga.

Kunyit memiliki bunga majemuk, berambut, dan bersisik. Mahkotanya memiliki panjang 3 cm dan lebar 1,5 cm berwarna kuning dengan kelopak berbentuk silindris.

Sementara itu temulawak biasanya memiliki bunga berwarna putih kemerahan atau kekuningan.

Panjang tangkai bunganya sekitar 1,5 sampai 3 cm dengan bunga yang langsung keluar dari rimpang.

Sementara Bunga utamanya berwarna merah dengan kelopak hijau muda dan pangkal bunga berwarna ungu.***

Halaman:

Editor: Fauzan Evan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah