Tips Atasi Insomnia saat Menopause, dr Aisyah Dahlan: Tegakkan Sholat Malam

- 22 November 2021, 10:40 WIB
Tips Atasi Insomnia saat Menopause, dr Aisyah Dahlan: Tegakkan Sholat Malam./*
Tips Atasi Insomnia saat Menopause, dr Aisyah Dahlan: Tegakkan Sholat Malam./* /Pexels/cottonbro

“Daripada tidak salat tahajud, maka sebelum tidur mumpung masih insomnia jam satu belum tidur jam dua belum tidur ya tegakkanlah sholat sunnah malam”, lanjut dr Aisyah Dahlan.

“Apakah jatuhnya jadi tahajud atau bukan tapi itu kita selalu menegakkan shalat sunnah jadi lakukan aja salat ya”, tegasnya.

Kemudian dr Aisyah Dahlan mengatakan bahwa insomnia merupakan kesempatan bagi kita untuk bisa meluangkan waktu dan melakukan ibadah seperti sholat malam atau baca Al Qur'an atau membaca buku.

Baca Juga: dr Aisyah Dahlan Beberkan Dampak Menahan Tangis: Dapat Menyebabkan Kanker

Justru saat-saat inilah waktu yang tepat untuk melakukan ibadah, sebab memang kita diminta oleh Allah untuk tidak terlalu banyak tidur di usia-usia lanjut supaya makin kuat ibadahnya, karena umur kita sebentar lagi.

Dan apakah ini masalah hormonal dimana sudah menempuh usia 47 tahun, ditambah lagi dengan menopouse yang dianggap terlalu dini untuk usia 40 tahun.

“Jadi hormon perempuannya ia berkurangnya sudah lebih banyak udah lebih duluan ini lagi yang menambahkan ya bilamana sel-sel tubuh ini pelumasnya berkurang ya olinya kurang”, kata dr Aisyah Dahlan

“Multifaktorial inilah yang terjadi di tubuh kita yang semakin lanjut usia, tapi buat saya pribadi bahwa tidak perlu cari kenapa, terlalu banyak nanti, dan kalau mau dibetulin lagi itu agak repot”, tambahnya.

“Tapi ambillah sebuah kesempatan di dalam kondisi kita ini, seperti tadi insomnia ya, nah dipakai untuk hal-hal kebaikan”, tegasnya.

Mengatasi insomnisa ini agak sulit karena sudah menjadi suatu kebiasaan yang dilakukan sehari-hari.

Halaman:

Editor: Indira Murti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x