Menghadapi Musim Pancaroba, Berikut Tips Gaya Hidup di Musim Pancaroba

- 13 Agustus 2020, 20:20 WIB
Musim pancaroba
Musim pancaroba /

3. ISPA (Infeksi Saluran Pernafasan Akut)

Penyakit ini paling rentan menyerang di musim pancaroba. Gejala paling umum dan paling banyak dialami berupa demam, batuk dan pilek.

Baca Juga: 6 Cara Memelihara Ikan Cupang Supaya Tidak Mudah Mati

Hal ini menandai daya tahan tubuh menurun karena perubahan cuaca yang tidak stabil sehingga virus dan kuman yang banyak di udara mudah untuk menyerang daya tahan tubuh.

Tips Menjaga kesehatan agar tetap fit di musim pancaroba.

Baca Juga: Menyebabkan Kematian, Stop Bersepeda Apabila Mengalami Hal Ini

1. Rajin konsumsi buah dan sayur
2. Kendalikan stres
3. Menjaga kebersihan
4. Istirahat yang cukup
5. Konsumsi suplemen
6. Perbanyak minum air putih

 

Halaman:

Editor: Emis Suhendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x