Tak Banyak yang Tau, Berikut 6 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Menggunakan Alas

- 2 September 2020, 14:00 WIB
Tak Banyak yang Tau, 6 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Menggunakan Alas
Tak Banyak yang Tau, 6 Manfaat Jalan Kaki Tanpa Menggunakan Alas /Pixabay/.*/Pixabay

Berjalan tanpa alas kaki diyakini dapat meningkatkan kualitas tidur yang baik, sehingga tidur menjadi nyenyak dan nyaman.

4. Menurunkan kecemasan dan stres

Pergi berjalan-jalan keluar memang akan mengurangi rasa stres dan kecemasan, namun lebih baik jika pergi keluar dengan berjalan tanpa menggunakan alas kaki.

Tanpa kita sadari bumi membawa ion negatif saat kita menginjak bumi tanpa alas kaki, ion positif pada tubuh dan ion negatif bumi akan bersatu membuat keseimbangan yang membuat tubuh menjadi sehat. Baik kesehatan emosional maupun kesehatan fisik.

Baca Juga: Malas Minum Obat, Begini 5 Tips Turunkan Kolestrol Tanpa Konsumsi Obat

5. Menstabilkan tekanan darah

Saraf pada kaki menghubungkan saraf pada tekanan darah. Sehingga jika kita rutin berjalan tanpa alas kaki peredaran darah dalam tubuh akan stabil dan peredarannya pun menjadi lancar.

6. Membantu meminimalisir rasa sakit akibat haid

Saat menstruasi hormon seorang wanita menjadi tidak seimbang. Pada masa ini wanita menjadi sering mengalami rasa kesakitan seperti sakit perut, mual, pusing dan lainnya.

Untuk meringankan berbagai gejala yang ditimbulkan saat haid kamu bisa melakukan perjalanan dengan berjalan kaki tanpa alas kaki.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah