Kenali Manfaat Daun Kari untuk Kesehatan, Baik untuk Penderita Diabetes

- 23 Oktober 2020, 10:54 WIB
Daun kari.
Daun kari. /Pixabay

MANTRA SUKABUMI - Daun kari merupakan tumbuhan yang daunnya sering dipakai sebagai penyedap masakan kari. Akan tetapi, daun kari mempunyai manfaat untuk penderita diabetes.

Daun kari mengandung karbohidrat, serat, kalsium, fosfor, besi dan vitamin seperti vitamin C, vitamin A, vitamin B dan vitamin E.

Daun kari atau dikenal juga dengan salam koja dikemas dengan banyak nutrisi yang memberikan berbagai manfaat untuk tubuhmu. 

Baca Juga: Mudahnya Transfer Saldo ShopeePay, Ikuti 5 Langkah Ini

Baca Juga: Trump Paksa Mantan Presiden AS Barack Obama Turun Kampanye, Bantu Joe Biden Disaat Akhir

Sebagaimana Mantrasukabumi.com rangkum dari berbagai sumber terpercaya daun kari telah menjadi tren bagi para penggemar kebugaran untuk sekian banyak manfaat kesehatannya.

Berikut berbagai manfaat daun kari: 

1. Mencegah diabetes

Daun kari memberikan perlindungan pada sel pankreas yang memproduksi insulin dan mencegah kerusakan yang disebabkan oleh radikal bebas. Kandungan sehat itulah yang bisa mencegah diabetes.

Halaman:

Editor: Encep Faiz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah