Perlu Diketahui, Inilah 6 Makanan untuk Cegah Proses Penuaan Dini

- 10 November 2020, 14:15 WIB
Jamur Shiitake.
Jamur Shiitake. /Istimewa/RRI

Berbagai jenis kacang-kacangan seperti kacang merah, kacang almond, kacang tanah, dan kacang mete adalah pilihan yang tepat untuk mencegah penuaan dini.

Baca Juga: Waspada Pemicu Rematik Asam Urat Salah Satunya Stres, Cek Segera

6. Yogurt

Seiring bertambahnya usia, kepadatan tulang Anda akan semakin berkurang. Untuk menyiasatinya, Anda bisa mengonsumsi yogurt yang rendah lemak dan bebas gula secara rutin. Yogurt kaya akan kalsium dan berbagai nutrisi penting yang dibutuhkan tubuh agar tetap bugar di usia tua.

Itulah beberapa 6 jenis makanan yang bisa memperlambat proses penuaan dini yang bisa anda konsumsi.**

Halaman:

Editor: Robi Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah