Catat, 3 Minuman Sederhana Ini Ternyata Dapat Atasi Asam Urat Secara Alami

- 12 November 2020, 14:00 WIB
Ilustrasi wedang jahe.
Ilustrasi wedang jahe. /Tangkapan layar kanal Youtube @Umi Ashabul Azmi23

MANTRA SUKABUMI - Penyakit Asam urat merupakan penyakit di bagian persendian dan sering muncul di bagian lutut dan pergelangan kaki.

Asam urat dapat terjadi kepada siapapun dengan rasa sakit yang tidak dapat tertahankan.

Asam urat juga bisa katakan sebagai gangguan metabolisme dalam tubuh karena telah menyerang bagian saraf pada otot hingga ke bagian jari-jari akan sangat menyakitkan.

Baca Juga: Kampanye ShopeePay Deals Rp1 Lebih Meriah di 11 November

Baca Juga: 21 Kata-kata Terbaik Hari Ayah Nasional 2020, Cocok Jadi Caption Status di Media Sosial

Sebagaimana dikutip mantrasukabumi.com dari berbagai sumber pada Kamis, 12 November 2020, 3 minuman agar terbebas dari asam urat secara alami.

Hindari stres berlebihan, jika sudah terjadi segera rilekskan dengan segelas air putih dan istirahat cukup.

Pengidap rematik asam urat akan merasa tidak nyaman, bahkan sulit beraktivitas saat penyakitnya kambuh.

Asam urat dapat menyerang kaum lansia, namun juga bisa terjadi pada orang muda.

Penyakit ini bisa menimbulkan rasa sakit yang mengganggu hingga bengkak di bagian sendi.

Asam urat sendiri adalah senyawa alami yang ada di tubuh sebagai limbah dari pencernaan makanan dengan kandungan purin.

Senyawa tersebut dapat memicu penyakit ketika menumpuk dalam darah dan tidak dapat dikeluarkan.

Dalam kondisi normal asam urat larut dalam darah dan dikeluarkan melalui urine.

Baca Juga: Cara Mudah Cek Penerima BLT Subsidi Gaji BPJS Ketenagakerjaan Melalui Website kemnaker.go.id

Kadar asam urat yang tinggi dalam darah dikenal dengan istilah medis hiperurisemia.

Beberapa orang sangat memerlukan obat untuk mengobati asam urat.

Penyakit asam urat tidak bisa sembuh secara total namun gejalanya bisa dikendalikan.

Pengobatan asam urat dapat dilakukan secara medis atau alami.

Pengobatan penyakit asam urat secara medis adalah dengan memberikan obat-obatan untuk meringankan dan mencegah penyakit tersebut kambuh.

Jenis obat yang biasanya akan diresepkan untuk mengatasi asam urat adalah colchicine dan obat antiinflamasi nonsteroid (OAINS).

Solusi cepat dan tuntas atasi sakit sendi akibat asam urat yaitu:

Baca Juga: Khawatir Akan Timbul Klaster Baru Kasus Covid-19, Berikut Aturan Coblos di Pilkada Masa Pandemi

1. Jahe

Jahe dikenal sebagai salah satu jamu asam urat. Jahe salah satu rempah alami yang mampu mengobati asam urat.

Caranya, siapkan air mendidih tambah dua sendok teh jahe selama 10 menit, minum ramuan tersebut tiga sehari.

Obat atau jamu herbal asam urat bisa ditempelkan pada bagian tubuh yang terasa sakit.

Kompres atau tempel jahe ini dengan air hangat, lalu rendam dengan waslap.

Setelah dingin, oleskan waslap ini pada bagian tubuh yang sakit. Tempelkan selama 15 hingga 30 menit dalam sehari. Apabila ada yang terjadi iritasi kulit, sebaiknya lakukan tes terlebih dulu.

Baca Juga: Dijamin Bikin Makin Sayang Ayah, Ini 10 Kata-kata Mutiara Hari Ayah 12 Nopember dari Tokoh Dunia

2. Rajin Minum Air Lemon

Air Lemon mengandung asam sitrat yang mampu mengusir asam urat dari tubuh.

Penderita asam urat dianjurkan untuk banyak meminum air lemon setidaknya dua kali dalam sehari agar bisa terbebas dari penyakit yang mengganggu tersebut.

Penderita asam urat juga dianjurkan untuk banyak mengonsumsi buah yang mengandung vitamin C, seperti jambu dan jeruk.

3. Perbanyak Minum Air Putih

Air putih dipercaya bisa membantu ginjal untuk meminimalisir asam urat dari tubuh dengan lebih cepat.

Dengan banyak minum air putih minimal delapan gelas per hari, zat yang tidak baik dalam tubuh bisa terangkut keluar.

Minum air putih ikut membantu melancarkan pembuangan asam urat yang menumpuk di dalam tubuh.

Selain dengan meminum air putih, mengonsumsi buah yang mengandung air juga bisa menjadi salah satu cara untuk memperlancar pembuangan asam urat.

Baca Juga: Sederhana Namun Berkesan, Cobalah Resep Makanan Simple Ini untuk Peringati Hari Ayah Nasional

4. Hindari Stres

Stres membuat kualitas tidur yang buruk juga kurang olahraga bisa menyebabkan peradangan yang mampu meningkatkan kadar asam urat dalam tubuh.

Hindari stres dengan melakukan kegiatan yang positif dan menyenangkan.

Olahraga yoga juga mampu mengatasi stres yang menyerang karena olahraga dapat melatih sendi.

Lakukan olahraga selama tiga puluh menit sehari untuk mencegah terjadinya asam urat.

5.Garam Epsom

Cara mengatasi asam urat alami lain adalah dengan mandi garam Epsom.

Baca Juga: Merinding, Setiap Kali Membaca Surat Al-Zalzalah, Tubuh Imam Abu Hanifah Gemetar dan Berguncang

Caranya dengan mencampur satu hingga dua cangkir garam Epsom ke dalam bak mandi.

Kemudian rendam seluruh tubuh atau hanya pada bagian sendi yang nyeri.**

Editor: Ridho Nur Hidayatulloh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah