Kenali, Berikut 6 Tanaman Obat yang Wajib Ada di Sekitar Rumah Karena Miliki Banyak Manfaat

- 18 November 2020, 07:29 WIB
Ilustrasi tanaman-tanaman obat
Ilustrasi tanaman-tanaman obat /Kementrian pertanian/

Baca Juga: 5 Bahaya Garam Bila Dikonsumsi Berlebihan, Salah Satunya Sebabkan Kanker Perut

Teh dari bunga rosella ini mempunyai manfaat dan khasiat untuk mengobati luka/iritasi pada lambung, mencegah penyakit jantung, menyembuhkan demam, mengencerkan dahak pada tenggorokan, mengatasi penyakit hipertensi dan mengobati penyakit kanker.

5. Sirih

Sirih mengandung polevenoland (italic) dan flavonoid (italic) yang dapat menjadi antioksidan. Antiseptik serta anti-inflamasi.

Selain itu, kandungan uegenol (italic) dan karvakol (italic) juga bisa meredakan rasa sakit serta mengatasi bau mulut dan keputihan.

6. Ciplukan

Tanaman yang bisa tumbuh di mana saja ini terkadang dianggap sebagai gulma. Padahal, ciplukan mempunyai khasiat untuk penetral racun.

Itulah 5 tanaman obat yang bisa ditanam di rumah beserta manfaatnya, semoga bermanfaat.**

Halaman:

Editor: Emis Suhendi

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah